ANALISIS KESEDIAAN MEMBAYAR IMBAL JASA AIR KONSUMEN PERUMDAM UNTUK MENDUKUNG KONSERVASI SUB DAS BATULANTEH KABUPATEN SUMBAWA

Authors

  • Eni Erna Wati universitas samawa
  • Yadi Hartono universitas samawa
  • Alia Wartiningsih universitas samawa

Keywords:

Kesediaan membayar, Konsevasi Subdas

Abstract

Tujuan dari penelitian yaitu Untuk mengetahui kesedian konsumen PERUMDAM terlibat dalam imbal jasa lingkungan untuk mendukung konservasi hulu Sub Das Batulanteh. Untuk mengetahui besarnya nilai kesedian membayar (WTP) konsumen PERUMDAM terhadap imbal jasa air untuk mendukung konservasi Sub DAS Batulanteh. Pemilihan Lokasi dilakukan Secara Sengaja (Purposive Sampling), Responden Dalam penelitian ini adalah Pelanggan PERUMDAM Batulanteh dengan Jumlah Sampel sebanyak 30 pelanggan Perumdam. Analisis Data yang digunakan dalam Penelitian Ini Adalah Analisis Deskriptif Kuantitatif, Tahap Contingent Valuation Method (CVM), Membuat Pasar Hipotetik, Menadaptkan Penawaran Besarnya Nilai Wiliilingness To Pay (WTP), Memperkirakan Nilai Rata-Rata, Mejumlahkan Data. Hasil Dari Penelitian Untuk nilai rataan WTP responden diperoleh sebesar Rp.3666.67 setiap KK/Bulan dengan nilai total yang diperoleh sebesar Rp 32,109,000.00/bulan.

 

Downloads

Published

2023-07-23